LUHUT UNGKAPKAN DUKUNGAN KEPADA BAHLIL UNTUK MENJADI KETUM PARTAI GOLKAR

JAKARTA-Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi sekaligus politisi senior Partai Golkar Luhut Binsar Pandjaitan berikan dukungannya kepada Bahlil Lahadalia menjadi ketua umum partai golkar untuk menggantikan Airlangga

namun pencalonan Bahlil sebagai ketua umum adalah hak dari Musyawarah Nasional (Munas) Golkar yang akan digelar pada 20 Agustus,”Bagus-bagus saja, itu kan haknya Munas,” ujar Luhut

Di sisi lain, Menteri Investasi/Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia mengaku telah melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo dan mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla yang juga tokoh senior Golkar pascalengsernya Airlangga Hartarto dari posisi Ketua Umum Golkar.

Bagikan:

You May Also Like

More From Author

+ There are no comments

Add yours