Jakarta – Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BPKM) Bahlil Lahadalia menyebut menteri bidang ekonomi Jokowi susah ditipu investor.
Hal tersebut disampaikan Bahlil saat menyampaikan Kuliah Umum di Kampus IPDN yang disiarkan daring. Bahlil menyampaikan kuliah umum dengan tema “Kepemimpinan Transportasi dan Strategi Hiliriasi Nasional Menuju Indonesia Emas 2024”.
Langkah awal yang dia lakukan sejak memimpin Kementerian Investasi adalah dengan mendorong hilirisasi di sektor nikel.
Kata Bahlil, RI kalah di WTO. Pihaknya kemudian melapor ke Presiden Jokowi, dan menerima perintah agar terus melawan naik banding untuk memperjuangkan kedaulatan Indonesia.
+ There are no comments
Add yours